Kami adalah salah satu pengembang real
estate yang terkemuka di kota
Batam dengan reputasi yang terus berkembang
dalam pembangunan proyek perumahan,
bangunan komersial, pergudangan dan juga
kawasan industri.
Didirikan pada
tahun 1993 dan perusahaan tersebut berawal pada
pembangunan proyek perumahan. Dan kini kami telah
memberikan kontribusi dalam perkembangan
landscape kota Batam dengan membangun
proyek perumahan, komersial, pergudangan,
hingga kawasan industri.
							
Kami juga akan selalu berkomitmen dalam menjaga lingkungan untuk setiap proses pembangunan demi menjaga kepercayaan dan memberikan nilai lebih kepada pelanggan dan juga masyarakat.
		
	    Copyright © 2025 | Sarang Mas Group